Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

IIMS 2023

Ofero Kenalkan 3 Produk Terbarunya di IIMS 2023, Harga di Bawah Rp 10 Jutaan

Nabiel Giebran - Jumat, 17 Februari 2023 | 08:40 WIB
Produk terbaru Ofero yang ditampilkan di IIMS 2023
Nabiel G
Produk terbaru Ofero yang ditampilkan di IIMS 2023

GridOto.com - Produsen motor dan sepeda listrik Ofero merilis 3 produk terbarunya pada ajang ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 di Jakarta, Kamis (16/2/2023).

Direktur Ofero untuk Indonesia Nathan Sun mengatakan, produk terbarunya memiliki keunggulan yang mendukung pengalaman berkendara untuk bergerak bebas menembus karakter lalu lintas perkotaan dengan lebih efisien dan tampil modis

“Daya tahan baterai, desain trendi, dan teknologi modern Power Cloud Ofero mampu menembus jarak hingga 100 km menjadi inovasi dalam produk Ofero untuk menjawab kebutuhan mobilitas pengendara di indonesia,” ujar Nathan di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, Kamis (16/2/2023).

Tiga seri sepeda listrik yang dirilis tersebut adalah Ofero Stareer, Ofero Magical, dan Ofero Ledo.

Ofero Stareer salah satu produk baru di IIMS 2023
Nabiel G
Ofero Stareer salah satu produk baru di IIMS 2023

Ofero Stareer didukung baterai lead acid 48v 20ah bertenaga 500W, berkecepatan 35 km/jam dan mampu menempuh jarak sejauh 80 km.

Seri ini juga bisa ditingkatkan ke baterai lithium yang bisa mencapai jarak 110 km.

Unit ini dijual dengan harga Rp7.399.000 sampai Rp 9.399.000 on the road Jakarta.

Ada juga Ofero Magical yang memiliki motor listrik bertenaga baterai acid 48v 12ah 500W yang mampu menempuh jarak 70 km.

Baca Juga: Jokowi Resmi Buka Pameran IIMS 2023, Dorong Pertumbuhan Ekspor Hingga Mobil Listrik

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aprilia Luncurkan Motor Trail 125 Cc Baru, Power Mesin Ngalahin Kawasaki KLX150

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa