Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Tenaga Lebih Merata, ECU Yamaha XMAX Connected Tidak Bisa Dipasang di XMAX Lama

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 8 Februari 2023 | 19:10 WIB
Yamaha XMAX Connected
yamaha-motor.co.th
Yamaha XMAX Connected

Gridoto.com - Bisa bikin tenaga mesin lebih merata, ternyata ECU Yamaha XMAX Connected tidak bisa dipasang di XMAX lama.

Salah satu ubahan yang bikin tenaga mesin XMAX Connected lebih merata adalah penyesuaian di mapping ECU.

Penyesuaian yang dilakukan ini bikin tenaga yang dihasilkan mesin XMAX Connected lebih merata disetiap putaran.

Yang jadi pertanyaannya, bisa enggak sih XMAX lama pasang ECU XMAX Connected agar performa mesinnya ikut terkoreksi?

Baca Juga: Ternyata Yamaha XMAX Connected Punya Banyak Perbedaan, Tonton Video Ini

Ferry Nurul Fajar selaku tim Technical & Education PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) kasih penjelasan.

"ECU Yamaha XMAX Connected ini tidak bisa dipasangkan langsung ke XMAX lama," yakin Ferry sapaan akrabnya.

Perbandingan Yamaha XMAX Connected (kanan) dan XMAX lama (kiri)
Farhan
Perbandingan Yamaha XMAX Connected (kanan) dan XMAX lama (kiri)

Menurut Ferry, sebenarnya ECU Yamaha XMAX Connected ini pakai desain soket yang sama persis dengan XMAX lama.

Namun, untuk posisi kabelnya ternyata berbeda antara XMAX Connected dengan XMAX lama.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cek Daftar Harga Honda BR-V Baru di Akhir 2024, Dijual Mulai Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa