GridOto.com - Overheat merupakan tanda mesin mengalami panas berlebihan di ruang bakar.
Meskipun sudah ganti radiator baru, overheat masih bisa terjadi akibat kerusakan di komponen lain.
Karena sistem pendinginan mesin semuanya terintegrasi, tidak hanya radiator saja.
"Slang-slang, tutup radiator, hingga blok silinder mesin semuanya saling terkait," ungkap Ribut Raharjo dari bengkel Key Auto, Andara, Jakarta Selatan.
Apabila overheat masih terjadi usai ganti radiator, coba periksa 4 komponen lain berikut:
Baca Juga: Waspada Banyak Tetesan Air Radiator di Kolong, Penyebabnya dari Sini
Penyebab paling umum karena slang radiator ada kebocoran meskipun halus.
"Slang radiator bocor bikin volume air berkurang, dan lama-lama jadi overheat," tutur Joe, sapaannya.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR