Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Resep Bikin Toyota Sienta Jadi Bergaya Sporty dan Stylish

Luthfi Abdul Aziz - Jumat, 16 Desember 2022 | 07:10 WIB
Modifikasi Toyota Sienta tampil sporty garapan S-Sporty, Thailand
Youtube/CarZoneTH
Modifikasi Toyota Sienta tampil sporty garapan S-Sporty, Thailand

GridOto.com - Butuh racikan tepat untuk bikin penampilan Toyota Sienta jadi lebih atraktif dan sedap dipandang.

Salah satunya seperti modifikasi Toyota Sienta menawan yang sukses digarap tuner asal Thailand, S-Sporty ini.

Selaras dengan namanya, ubahan yang diberikan pada Toyota Sienta ini tentu saja mengusung tampilan yang sporty.

Baca Juga: Mobil Baru Toyota Sienta Hadir di Singapura, Harganya Fantastis!

Modifikasi Toyota Sienta dipercantik tempelan decal bernuansa sporty
Youtube/CarZoneTH
Modifikasi Toyota Sienta dipercantik tempelan decal bernuansa sporty

Hal ini terpancar dari baju luar lewat sentuhan decal grafis bergaya sporty yang disematkan pada kap mesin serta sisi body.

Sementara di area atap sudah dicat hitam, sehingga nampak kontras dengan kelir putih yang diusungnya.

Berlanjut ke bodi, Sienta ini sudah disematkan body kit custom yang sukses mempertegas aura sporty-nya.

Tampilan depan modifikasi Toyota Sienta usai dipasangi body kit S-Sporty
Youtube/CarZoneTH
Tampilan depan modifikasi Toyota Sienta usai dipasangi body kit S-Sporty

Dari bumper depan dilengkapi half spoiler yang dipermanis aksen merah plus tertanam DRL LED di tiap sisinya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa