Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2022

Mobil Baru Toyota Innova Zenix VS Almaz Hybrid, Tenaga Lebih Oke Mana?

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 1 Desember 2022 | 20:17 WIB
Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid
Rayhan Haikal/GridOto.com
Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid

GridOto.com - Mobil baru Toyota Kijang Innova Zenix melawan Wuling Almaz Hybrid, siapa yang tenaganya lebih oke?

Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid dan Wuling Almaz Hybrid merupakan dua mobil baru hybrid yang harganya cukup kompetitif.

Toyota membanderol mobil baru Kijang Innova Zenix Hybrid mulai dari Rp 458 juta untuk varian G Hybrid.

Di sisi lain, Wuling membanderol Wuling Almaz Hybrid mulai dari Rp 470 juta, hanya Rp 12 juta lebih mahal dari Innova Zenix Hybrid.

Dengan harga tersebut, Innova Zenix Hybrid dan Wuling Almaz Hybrid sudah menawarkan sistem hybrid canggih dan bertenaga.

Sistem Hybrid Toyota Kijang Innova Zenix memiliki mesin bertenaga 150 dk dan torsi 187 Nm.
Dok. PT Toyota-Astra Motor (TAM)
Sistem Hybrid Toyota Kijang Innova Zenix memiliki mesin bertenaga 150 dk dan torsi 187 Nm.

Baca Juga: Pakai Mode EV, Berapa Jauh Toyota Kijang Innova Zenix Bisa Jalan?

Nah membahas tenaga, kira-kira sistem hybrid siapa yang lebih bertenaga?

Secara garis besar, Toyota Innova Zenix Hybrid dan Wuling Almaz Hybrid memiliki sistem hybrid paralel.

Sistem hybrid Innova Zenix memiliki mesin empat silinder siklus Atkinson berkapasitas 1.987 cc bertenaga 150 dk dan torsi 187 Nm.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Akhirnya Tahu, Ini Fungsi Lain Air Radiator Selain Mendinginkan Mesin Motor

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa