Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Besar Banget, Segini Kapasitas Baterai yang Dimiliki Toyota bZ4X

Radityo Herdianto - Jumat, 11 November 2022 | 09:00 WIB
Mobil Listrik Toyota bZ4X
Radityo Herdianto / GridOto.com
Mobil Listrik Toyota bZ4X

GridOto.com - Besar banget, segini kapasitas baterai yang dimiliki Toyota bZ4X.

PT Toyota-Astra Motor (TAM) resmi meluncurkan mobil listrik pertamanya di Indonesia, Toyota bZ4X (10/11).

Sebagai mobil listrik, baterai di Toyota bZ4X tentu jadi komponen utama sebagai penyimpan daya listrik.

Dalam konferensi pers, Anton Jimmi Suwandy, Marketing Director PT TAM mengatakan baterai Toyota bZ4X menggunakan jenis lithium-ion.

"Baterai ini ditempatkan di bagian bawah mobil dari platform sasis e-TNGA," kata Anton.

Di Balik Kap Mesin Mobil Listrik Toyota bZ4X
Radityo Herdianto / GridOto.com
Di Balik Kap Mesin Mobil Listrik Toyota bZ4X
Baca Juga: Mobil Listrik Toyota bZ4X Resmi Meluncur, Cuma Ada Satu Varian, Harga Tembus Rp 1 Miliar

Dari konstruksi sasis tersebut, baterai yang disematkan memiliki kapasitas sebesar 71,4 kWh.

Atau jika dikonversi daya listrik yang tersimpan bisa mencapai 71.400 watt.

Dengan kapasitas baterai penuh, mobil listrik ini diklaim bisa menempuh jarak kurang lebih hingga 500 km.

Besarnya kapasitas baterai juga didukung dengan dua jenis charging.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan, Ini Penyebab CVT Motor Matik Bunyi Kasar Mirip Gerinda

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa