Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lapisi Wax di Coating Cat Mobil Belum Tentu Aman, Ini Kata Aplikator

Radityo Herdianto - Kamis, 10 November 2022 | 07:00 WIB
Ilsutrasi mengilapkan cat mobil menggunakan wax
Dok. OTOMOTIF
Ilsutrasi mengilapkan cat mobil menggunakan wax

GridOto.com - Lapisi wax di coating cat mobil belum tentu aman, ini kata aplikator.

Aplikasi coating sebagai pelindung cat mobil perlu dilakukan perawatan seperti melapisi wax agar tetap awet.

Hanya saja keawetan lapisan coating cat mobil bisa berkurang dengan penggunaan wax yang asal.

Seperti yang dikatakan oleh Steven Khisti, pemilik sekaligus aplikator workshop detailing GlistenWork, Serpong, Tangerang.

"Lapisan coating punya formula kimia sebagai pelindung cat mobil," kata Steven.

"Begitu juga dengan cairan wax yang punya unsur kimia tersendiri untuk mengikat di permukaan cat mobil," terusnya.

Perbandingan Hasil Poles Mobil Paint Correction, Paint Correction dan Paint Polishing, dan Kedua Proses Poles Plus Coating
Radityo Herdianto / GridOto.com
Perbandingan Hasil Poles Mobil Paint Correction, Paint Correction dan Paint Polishing, dan Kedua Proses Poles Plus Coating

Baca Juga: Cairan Wax 3 In 1 dari Chemical Guys, Rawat Cat Mobil Jadi Gampang

Yang menjadi masalah jika unsur kimia dari wax tidak cocok dengan unsur kimia lapisan coating.

Dimana pada saat pengaplikasian wax akan terjadi reaksi kimia dengan lapisan coating.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Viral Lampu Merah di Bandung Bikin Tua di Jalan, Simak Aturan Durasinya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa