Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Master Rem Mobil Bocor Tidak Segera Diperbaiki, Efeknya Bisa Begini

Ryan Fasha - Selasa, 1 November 2022 | 19:00 WIB
Master rem mobil
Ryan/gridoto.com
Master rem mobil

GridOto.com - Pegereman membutuhan komponen yang bernama master rem.

Master rem akan mengalirkan minyak rem yang kemudian menghasilkan tekanan tinggi untuk menekan piston kaliper di roda.

Karena terus digunakan saat mengerem, kerap kali master rem akan mengalami bocor.

Kebocoran master rem mobil akan terlihat adanya rembesan minyak rem.

Bila master rem bermasalah seperti bocor namun tidak segera diperbaiki maka bisa berefek ke pengereman.

Ilustrasi Booster Rem Mobil
www.toyota.astra.co.id
Ilustrasi Booster Rem Mobil

Baca Juga: Jangan Biarkan Warna Minyak Rem Mobil Keruh, Akibatnya Bikin Bahaya

"Master rem yang bocor membuat tekanan pada kaliper rem akan menurun, rem jadi kurang pakem," buks Bahtiar, Kepala Bengkel Auto2000 Kalimalang, Jakarta Timur.

"Masalah akan semakin buruk saat minyak rem di tabung reservoir habis," tambahnya.

Saat minyak rem di tabung reservoir habis maka rem bisa blong karena tidak ada lagi fluida yang ditekan oleh master rem.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pilihan Ban Honda Brio RS Ada Banyak, Ini Merek dan Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa