Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buat yang Belum Paham, Ternyata Ini Pengertian Bobok Knalpot Motor

Uje - Jumat, 21 Oktober 2022 | 12:40 WIB
Buat yang Belum Paham, Ternyata Ini Pengertian Bobok Knalpot Motor
Isal/GridOto.com
Buat yang Belum Paham, Ternyata Ini Pengertian Bobok Knalpot Motor

GridOto.com - Buat yang belum paham, ini pengertian bobok knalpot motor.

Bobok knalpot motor umum dilakukan di bengkel spesialis knalpot.

Ketika knalpot bawaan dibobok, ada beberapa bagian di dalam knalpot yang dibuang.

"Jadi bobok knalpot itu simpelnya ada beberapa bagian knalpot standar yang dilepas atau dibuang," buka Kusnadi atau akrab disapa Icux owner Movic Custom Exhaust di Jl. Warakas Raya No.77, Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Baca Juga: Biar Irit Baterai, Motor Listrik Hasil Konversi di BRT Pakai Fitur Smart Lamp

"Yang dibuang itu adalah area sekat. Caranya dengan membelah bagian perut knalpot menggunakan gergaji untuk mengeluarkan sekat-sekat tersebut," lanjutnya.

Melepas atau membuang sekat di dalam knalpot ini sendiri bertujuan agar tenaga yang dihasilkan mesin bisa lebih besar.

Karena sekat-sekat ini menahan tenaga mesin untuk menekan emisi yang dihasilkan.

"Kalau sekatnya dibuang maka tenaga akan jadi lebih plong," sebutnya.

Baca Juga: Sudah Masuk Musim Hujan, Apakah Motor Listrik Hasil Konversi Bisa Menerjang Banjir?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Enam Cara Yang Benar Beli Mobil Bekas, Simak Biar Nggak Ketipu

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa