Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Caranya Mencuci Motor Listrik yang Aman dari Korslet

Isal - Rabu, 19 Oktober 2022 | 18:40 WIB
Cara mencuci motor listrik yang aman
Isal/GridOto.com
Cara mencuci motor listrik yang aman

GridOto.com - Ternyata ada cara mencuci motor listrik yang aman dari korslet.

Setelah tahu cara mencuci motor listrik yang aman, kalian enggak perlu khawatir lagi akan terjadi korslet.

Sebenarnya hampir semua bagian motor listrik sudah dibuat kedap terhadap air.

"Hampir semua komponen motor listrik sudah tahan air, termasuk untuk dinamo atau motor listriknya," ucap Ady Siswanto, Owner PETRIKBIKE, bengkel spesialis motor listrik kepada GridOto.

Baca Juga: Ngebut! Konversi Motor Listrik di BRT Cuma Butuh Waktu 2 Jam

Posisinya di bawah membuat dinamo atau motor listrik lebih rentan untuk terkena kotoran.

"Kalau dinamo atau motor listrik kotor bersihkan saja dengan air dan sabun," saran Ady.

"Sebaiknya gunakan air mengalir saja seperti dari slang," wantinya.

Yang perlu diperhatikan ketika mencuci motor listrik adalah pada bagian atas seperti jok motor.

Baca Juga: Sudah Resmikan Showroom SCBD, Motor Listrik Alva Siap Mejeng di Mal Area Sekitaran DKI Jakarta

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Daihatsu SMK Skill Contest, Uji Ketrampilan, Analisa dan Troubleshooting Mobil Untuk Murid dan Guru

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa