Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga BBM Diesel Naik, Pertimbangkan Ini Jika Ingin Pakai Aditif

Radityo Herdianto - Senin, 3 Oktober 2022 | 10:00 WIB
Isi bahan bakar Pertamina DEX untuk perjalanan Holiday Fun Drive 2022
Rindra
Isi bahan bakar Pertamina DEX untuk perjalanan Holiday Fun Drive 2022


GridOto.com - Harga BBM diesel naik, pertimbangkan ini jika ingin pakai aditif.

Per 1 Oktober 2022, harga BBM diesel non-subsidi Dexlite menjadi Rp 17.800/liter serta Pertamina Dex menjadi Rp 18.100/liter (Pulau Jawa dan Bali).

Penambahan aditif BBM dari penggunaan Biosolar bisa jadi solusi dari harga BBM diesel naik.

Dengan harapan Biosolar bisa dipakai untuk mobil mesin diesel modern tanpa efek berarti.

Hanya saja menurut Ahli Konversi Energi Fakultas Teknik dan Dirgantara dari Institut Teknologi Bandung (ITB), Tri Yuswidjajanto Zaenuri, ada hal yang harus dipertimbangkan dalam penggunaan aditif BBM.

"Aditif BBM tambahan memang bisa memperbaiki kualitas BBM yang diisi," kata Tri membenarkan.

Aditif BBM(Innova Community )
Aditif BBM(Innova Community )

Baca Juga: BBM Naik, Waspada Filter Solar Berlendir Jika Sering Pakai Biosolar

"Tapi harus dilihat dulu kandungan utama dari aditif BBM tambahan itu sendiri," sambungnya.

Tri menghimbau, aditif BBM yang digunakan sebaiknya tidak mengandung undur MTBE (Methyl Tert-butyl Ether) seperti methanol yang banyak digunakan di aditif.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Intip Spek Zeekr 009, Calon Mobil Baru Pertama Zeekr di Indonesia

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa