Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Nyaman Jangan Ganti Pelek Lebih dari 2 Inci, Ini Penjelasannya

Ryan Fasha - Kamis, 15 September 2022 | 21:00 WIB
Modifikasi Mazda2 lama pakai pelek Rays VR-G2 ukuran 16x6,5 inci
Xo-autosport
Modifikasi Mazda2 lama pakai pelek Rays VR-G2 ukuran 16x6,5 inci

GridOto.com - Mengganti pelek bawaan mobil dengan pelek aftermarket sekarang ini sudah lumrah dilakukan pada mobil harian.

Ganti pelek aftermarket bisa membuat tampilan mobil menjadi lebih keren dan menarik.

Hal ini karena banyak beragam model yang bisa dipilih menyesuaikan dengan konsep yang diinginkan.

Akan tetapi, saat mengganti pelek aftermarket ada batasannya untuk mobil yang masih digunakan harian.

Saat GridOto.com ngobrol dengan Andy Nuryadi, Supervisor HSR Wheel area Jawa Tengah, dirinya menjelaskan batasan ganti pelek aftermarket jangan lebih dair 2 inch.

Pelek HSR Boroko BLY ring 18 inci
Aditya Pradifta
Pelek HSR Boroko BLY ring 18 inci

Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Ternyata Ini Pentingnya Balancing Pelek

"Kalau mau up size pelek bawaan dari pelek standar bawaan mobil, disarankan tidak melebihi 2 inci," ucap Andy.

"Misalnya bawaan mobil sudah menggunakan pelek 16 inci, berarti batasan aman untuk dipakai harian adalah 18 inci saja," bebernya.

Alasannya adalah semakin besar ukuran pelek maka rasio ban yang digunakan akan semakin kecil atau ketinggian ban akan berkurang.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Takut Duluan, Sebenarnya Polisi Dilarang Periksa SIM dan STNK Tanpa Surat Perintah

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa