Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Alat Charge Aki Pintar, Bisa Mengisi Listrik dan Mendeteksi Kerusakan

Ryan Fasha - Kamis, 18 Agustus 2022 | 12:00 WIB
Alat charge aki Noco Genius 5
Alat charge aki Noco Genius 5

GridOto.com - Pada kondisi tertentu, aki mobil perlu dilakukan charge ulang.

Pengisian arus listrik pada aki dimaksudkan agar kondisi voltase tetap berada di angka 12,5 volt.

Biasanya mobil yang jarang dipakai akan mengalami penurunan arus listrik.

Di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022, BSD, Tangerang ada alat charge aki yang tidak hanya berfungsi mengisi arus listrik tapi juga bisa mendeteksi kerusakan pada aki.

"Noco Genius 5 adalah alat charge aki 'pintar' yang bisa mendeteksi kerusakan aki mobil," buka Nanto Koharsono selaku Operator Manager Noco.

Alat charge aki Noco Genius 5 bisa deteksi kerusakan aki
Alat charge aki Noco Genius 5 bisa deteksi kerusakan aki

Baca Juga: Ini Penyebab Utama yang Bisa Bikin Aki Mobil Jadi Menggembung

"Aki mobil yang kondisinya sudah rusak bisa dengan mudah di deteksi dengan Noco ini," tambahnya.

Saat konektor disambungkan maka alat ini akan membaca kondisi aki terlebih dahulu.

Jika saat mendeteksi muncul indikator berwarna merah bertanda aki silang maka aki sudah mengalami kerusakan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa