Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2022

Masalah Rem, Ferrari Recall 23.000 Mobil di Amerika. Solusinya Simpel

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 8 Agustus 2022 | 18:53 WIB
Ilustrasi Ferrari LaFerrari yang ikut terkena recall di Amerika Serikat.
Ferrari
Ilustrasi Ferrari LaFerrari yang ikut terkena recall di Amerika Serikat.

Hal ini tentunya bisa memicu kecelakaan yang disebabkan oleh rem yang tidak berfungsi dengan sempurna.

Salah satu indikasi terjadinya masalah pengereman ini adalah munculnya peringatan level minyak rem rendah pada instrumen kluster.

Ferrari Portofino juga terdampak recall di Amerika Serikat.
Evo
Ferrari Portofino juga terdampak recall di Amerika Serikat.

Baca Juga: Ferrari F8 Spider Dibedah Minimalis, Fokus Oprek Kaki-kaki dan Mesin

Solusinya apa? Ferrari akan melakukan penggantian tutup reservoir minyak rem pada mobil-mobil yang terdampak.

Selain mengganti tutup reservoir, Ferrari juga akan melakukan update sistem sehingga memberikan peringatan saat mobil mengalami kebocoran minyak rem.

Konsumen bisa melakukan perbaikan ini di jaringan bengkel resmi Ferrari di Amerika Serikat tanpa dikenakan biaya.

Ferrari juga turut mengingatkan konsumen agar segera berhenti dan mengontak Ferrari Roadside Assistance apabila peringatan level minyak rem muncul.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantas Saja, Pakar Bongkar Kenapa Rem Motor Matik Sering Blong di Turunan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa