Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Alasan Wajib Upgrade Intercooler Setelah Ganti Turbo Mesin Diesel

Ryan Fasha - Selasa, 14 Juni 2022 | 21:00 WIB
Intercooler Siam Motorsport Berbahan Aluminium
Radityo Herdianto / GridOto.com
Intercooler Siam Motorsport Berbahan Aluminium

GridOto.com - Beberapa orang melakukan upgrade turbo pada mobil diesel miliknya.

Penggantian turbo diesel bertujuan untuk mendapatkan boost pressure yang jauh lebih tinggi.

Setelah melakukan penggantian turbo disarankan untuk upgrade intercooler.

Ada alasan khusus kenapa harus upgrade intercooler mesin diesel.

"Intercooler bawaan mobil itu enggak didesain untuk menahan boost tinggi," buka Andry Cahyadi dari bengkel X-Boost Station.

Pasang intercooler Apexi
Aditya Pradifta
Pasang intercooler Apexi

Baca Juga: Per Klep Mesin Diesel Lemah Bikin Tenaga Turun, Ini Penjelasannya

"Intercooler bawaan mobil umumnya terdapat klem yang menghubungkan core intercooler dengan pipa saluran udaranya," jelasnya.

Seperti yang kita ketahui, setelah penggantian turbo maka boost yang dihasilkan bisa mencapai 3 bar atau 43 Psi.

Boost turbo yang besar ini bisa membuat intercooler bawaan mobil meletus atau rusak.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ditembak Diskon Akhir Tahun, Harga Suzuki S-Presso Tinggal Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa