Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi

Cara Kerja Mirip, Ini Perbedaan Suzuki Smart Hybrid dan Strong Hybrid

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 13 Juni 2022 | 20:06 WIB
Mobil baru Suzuki Ertiga Hybrid GX manual berwarna Mellow Deep Red di Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Mobil baru Suzuki Ertiga Hybrid GX manual berwarna Mellow Deep Red di Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara.

GridOto.com - Suzuki telah merilis Suzuki Ertiga Hybrid di Indonesia yang sudah mengusung teknologi mild hybrid Suzuki Smart Hybrid (10/6).

Suzuki Smart Hybrid pada Ertiga Hybrid terdiri dari mesin bensin empat silinder 1.462 cc K15B dengan Intergrated Starter Generator dan baterai Lithium-ion.

Menariknya, Suzuki Smart Hybrid merupakan salah satu dari dua sistem hybrid yang dikembangkan oleh Suzuki.

Yup, di tahun 2022 ini, Suzuki juga meluncurkan Vitara dan Escudo yang sudah mengusung teknologi Strong Hybrid dengan mesin K15C Dual Jet.

Secara kinerja, Smart Hybrid dan Strong Hybrid memiliki beberapa hal yang mirip-mirip seperti fungsi assisting, regeneratif, dan fungsi auto start & stop.

Sistem hybrid Suzuki Escudo.
Suzuki
Sistem hybrid Suzuki Escudo.

Baca Juga: Masih Ingat Suzuki Escudo? Sekarang Sudah Pakai Mesin Hybrid Lho

Nah dua sistem hybrid Suzuki ini memiliki beberapa perbedaan menarik yang perlu teman-teman ketahui.

Pertama, Smart Hybrid memiliki tegangan baterai 12 Volt sementara Strong Hybrid beroperasi dengan tegangan baterai 140 Volt.

Lalu secara komponen, Smart Hybrid terdiri dari baterai Lead-Acid, baterai Lithium-ion 6 Ah, dan Intergrated Starter Generator (ISG).

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Karena Hal Ini Komstir Motor Kalian Rawan Jebol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa