Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wajib Tahu Nih Empat Istilah Dalam Jual Beli Mobil Bekas, Mulai Dari Surat Sebelah Hingga Naik Dempul

Rudy Hansend,Harun Rasyid - Senin, 16 Mei 2022 | 10:30 WIB
Deretan mobil bekas
Naufal/GridOto.com
Deretan mobil bekas


GridOto.com - Ini arti 4 istilah dalam jual beli mobil bekas, mulai dari surat sebelah hingga naik dempul.

Terdapat beberapa istilah yang terdengar asing bagi umum dalam jual beli mobil bekas, mulai dari surat sebelah hingga naik dempul.

Istilah-istilah tersebut dicantumkan untuk mengetahui kondisi mobil yang ditawarkan.

Nah, agar paham dengan istilah-istilah dalam jual belai mobil bekas tersebut silakan simak artikel di bawah ini.

1. Surat Sebelah

Istilah surat sebelah lumayan sering disampaikan saat transaksi jual beli mobil adalah terkait dengan kelengkapan dokumen kendaraan.

"Istilah surat sebelah maksudnya surat-surat kepemilikan kendaraan seperti BPKB dan STNK yang seharusnya lengkap ini tidak komplit." kata Wahyu.

Jadi hanya ada satu di antara kedua itu.

"Misalnya hanya ada BPKB saja atau STNK-nya saja," ujar Wahyu Hidayat, Pemilik showroom mobil bekas Jaya Motor di Serpong Tangerang, Minggu (15/5).

Baca Juga: Harga Toyota Avanza Bekas Pasca Lebaran Dijual Mulai Rp 100 Jutaan, Berikut Tahunnya

2. Nosin Norang Akur

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Viral Lampu Merah di Bandung Bikin Tua di Jalan, Simak Aturan Durasinya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa