Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cukup Modif Bagian Ini, Hyundai IONIQ 5 Langsung Pancarkan Aura Rally

Luthfi Abdul Aziz - Selasa, 26 April 2022 | 13:22 WIB
Modifikasi Hyundai IONIQ 5 bergaya rally look pakai livery Martini Racing
Autoevolution
Modifikasi Hyundai IONIQ 5 bergaya rally look pakai livery Martini Racing

GridOto.com - PT Hyundai Mobil Indonesia (HMI) meluncurkan Hyundai IONIQ 5 untuk jadi opsi pecinta mobil listrik di Tanah Air.

Mobil listrik ini hadir dalam 2 varian, yakni Prime dan Signature, dengan masing-masing tipe, Standard Range serta Long Range.

Hyundai membanderol IONIQ 5 versi termurah mulai dari Rp 718 juta, sementara varian termahal dibanderol sekitar Rp 829 jutaan.

Bicara soal Hyundai IONIQ 5 memang tak hanya banderolnya saja tapi juga referensi modifikasi yang terbilang masih cukup jarang.

Baca Juga: Hyundai Ioniq 5 di Eropa Dapat Baterai Lebih Besar, Tenaganya Naik!

Modifikasi Hyundai IONIQ 5 terispirasi ala mobil balap WRC yakni Lancia Delta
Autoevolution
Modifikasi Hyundai IONIQ 5 terispirasi ala mobil balap WRC yakni Lancia Delta

Visual Hyundai IONIQ 5 yang modern dan futuristik rasanya menarik buat dipoles lebih atraktif, meski bermodal ubahan minimalis.

Salah satu contohnya modifikasi Hyundai IONIQ 5 asal Swiss yang sukses mencuri perhatian berkat gaya rally look yang diusung.

Hal ini terpancar dari eksterior yang terinspirasi ala mobil balap World Rally Championship (WRC) era '80-90an, yakni Lancia Delta.

Modifikasi Hyundai IONIQ 5 dihias livery Martini Racing yang ikonik
Autoevolution
Modifikasi Hyundai IONIQ 5 dihias livery Martini Racing yang ikonik

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Begini Skenario Matematis Jorge Martin Kunci Titel Juara MotoGP 2024 di Sepang

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa