Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pulang Mudik Hantam Lubang Jalan, Begini Cara Antisipasi yang Tepat

Radityo Herdianto - Selasa, 3 Mei 2022 | 20:00 WIB
Lubang jalan penyebab kecelakaan tunggal
TribunBanten.com/Khairul Ma'arif
Lubang jalan penyebab kecelakaan tunggal

GridOto.com - Kepepet hantam lubang jalan, begini cara antisipasi yang tepat.

Dalam perjalanan arus balik mudik tentu kondisi jalan tidak bisa ditebak, seperti lubang jalan.

Lubang jalan yang dihantam dalam kecepatan tinggi tentu akan berbahaya dalam perjalanan arus balik mudik.

Jika tidak bisa menghindar, jangan pernah sambil menginjak pedal rem saat menghantam lubang jalan.

"Saat menghantam lubang jalan dalam kondisi mengerem akan memperparah kerusakan kaki-kaki mobil," ungkap Sony Susmana, Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI).

Lampu rem mobil
Rizky
Lampu rem mobil

Baca Juga: Cabut Aki Saat Mobil Ditinggal Mudik, Begini Cara yang Benar

Sebab, menurut Sony, saat melakukan pengereman gulir roda akan tertahan.

Saat menghantam lubang, gerak roda yang tertahan memberikan impact dalam satu titik yang besar dan terfokus.

"Sokbreker atau stabilizer yang menyeimbangkan mobil dari guncangan bisa rusak," sebut Sony.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jelang Akhir Tahun, Motor Honda Tipe Ini Kena Diskon Jutaan Rupiah

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa