Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KTM Duke 200 Terbaru, Tampang Mirip 250, Performa Masih Yang Terganas di Kelas 200 cc, Tonton Videonya!

Dimas Pradopo - Kamis, 31 Maret 2022 | 06:30 WIB
KTM Duke 200 2022
KTM Duke 200 2022

GridOto.com - KTM Duke 200 Terbaru, Tampang Mirip 250, Performa Masih Yang Terganas di Kelas 200 cc, Tonton Videonya!

KTM Duke 200 2021 yang punya tampang total baru, dibekali mesin dengan spek terbaru. 

Salah satu yang beda adalah standar emisinya yang lebih tinggi, mengikuti standar BS-VI seperti yang berlaku di India.

Naiknya standar emisi ini ternyata pengaruh pada tenaga dan torsinya, jadi lebih kecil yang tentunya agar lebih ramah lingkungan.

Baca Juga: KTM 390 Adventure Disebut Lebih Kuat Panas, Ini Dia Rahasianya

Klaim dari KTM, Duke 200 versi lama tenaga maksimal 19 kW atau 25,5 dk di putaran mesin 10.000 rpm dan torsi 19,5 Nm di 8.000 rpm.

Sementara Duke 200 2021 dengan emisi gas buang BS-VI tenaga turun jadi 18,3 kW atau 24,5 dk di 10.000 rpm dan torsi 19,3 Nm di 8.000 rpm.

Lalu berapa sih tenaga dan torsi kalau diukur di roda pakai dynamometer alias dilakukan dynotest?

Untuk mengetahuinya, yuk simak langsung di video kali ini.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Waduh, Ducati Sengaja Sembunyikan Info Motor Baru dari Fabio Di Giannantonio

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa