Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bisa Tidur Nyenyak, Ternyata Pertamax Itu Singkatan dari Ini

Dwi Wahyu R. - Rabu, 30 Maret 2022 | 22:00 WIB
Ilustrasi pengisian BBM Pertamina Pertamax
Rianto Prasetyo / GridOto.com
Ilustrasi pengisian BBM Pertamina Pertamax

GridOto.comPertamax, produk bahan bakar bensin dari PT Pertamina (Persero) lagi ramai dibahas lagi nih, bestie.

Gara-garanya Pertamina Pertamax ini diisukan bakal naik pada April 2022 nanti.

Mengutip Kompas.com, harga batas atas atau keekonomian BBM RON 92 (harga Pertamax) diperkirakan mencapai sebesar Rp 16.000 per liter pada April 2022.

Padahal nih, pada Maret 2022 harga Pertamina Pertamax RON 92 dijual di kisaran harga Rp 9.000-9.400 per liter.

Btw, bestie tahu enggak sih Pertamax itu singkatan dari apa sih?

Ilustrasi Pertalite berwarna hijau, Pertamax berwana biru dan Pertamax Turbo berwarna merah
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Ilustrasi Pertalite berwarna hijau, Pertamax berwana biru dan Pertamax Turbo berwarna merah

Baca Juga: Harga Naik Jadi Rp 13.500 per Liter, Intip Spesifikasi Pertamax Turbo

Tuh kan, enggak tahu Pertamax itu kependekan dari apa wkwkwk...

Dikutip dari Tabloid Otomotif No. 34/XII, Pertamax adalah singkatan dari "Pertamina Maximum".

Pertamax merupakan bahan bakar bensin dengan angka oktan atau RON 92 berstandar internasional EURO 2.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cek Daftar Harga Honda BR-V Baru di Akhir 2024, Dijual Mulai Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa