Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Beli Honda HR-V Terbaru, Panduan Spesifikasi dan Fitur Setiap Tipe

Dwi Wahyu R. - Kamis, 24 Maret 2022 | 10:19 WIB
Honda HR-V 1.5 Turbo RS
PT Honda Prospect Motor
Honda HR-V 1.5 Turbo RS

GridOto.com - Honda HR-V terbaru resmi dirilis di Indonesia (24/3).

Honda HR-V terbaru generasi kedua ini tersedia dalam dua pilihan mesin dengan keluaran tenaga berbeda.

Ada tiga tipe dengan mesin 4-silinder 1.500 cc i-VTEC normally aspirated (N/A) dan satu tipe dengan mesin 4-silinder 1.500 cc VTEC Turbo.

Jadi total Honda HR-V 2022 di Indonesia tersedia dalam 4 varian.

Nah berikut spesifikasi dan fitur setiap varian Honda HR-V terbaru di Indonesia.

Honda HR-V 2022 di Indonesia
PT Honda Prospect Motor
Honda HR-V 2022 di Indonesia

Baca Juga: Semua Varian Honda HR-V Dapat Honda Sensing, Beda Fiturnya Apa Aja?

Honda HR-V 1.5L S CVT

Harga: Rp 355,9 juta*

Mesin: 4-silinder 1.500 cc i-VTEC, 121 dk, 145 Nm

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa