Menurut Kombes Aswin, ganjil-genap yang diterapkan di Kota Bandung cukup efektif menurunkan mobilitas.
Sementara itu, Ketua Harian Satgas Covid-19 Kota Bandung, Asep Gufron memastikan, penutupan ruas jalan di Kota Bandung bakal dilanjutkan ke depannya.
Terlebih 85 persen kasus harian di Bandung memang didominasi oleh varian Omicron.
Sementara itu, tingkat keterisian di rumah sakit ada di angka 37 persen.
“Varian Omicron hasil tes kemarin ini 85 persen Omicron dan sisanya ini masih dicek lagi, yang jelas dominan varian Omicron,” ucapnya.
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | Korlantas.polri.go.id |
KOMENTAR