Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bisa Dibikin Tampil Elegan Dengan Livery Gundam RX-78-2, Segini Harga Baru Kawasaki Ninja H2 di Indonesia

Dia Saputra - Sabtu, 15 Januari 2022 | 07:45 WIB
Kawasaki Ninja H2 usung tema Gundam RX-78-2.
Facebook/Ahmad Sholihin
Kawasaki Ninja H2 usung tema Gundam RX-78-2.

GridOto.com - Kawasaki Ninja H2 berlivery Gundam RX-78-2 milik biker asal Malaysia, Ahmad Sholihin viral di media sosial.

Bahkan sejumlah warganet memberi komentar positif di unggahan video dan foto Ahmad Sholihin yang di-upload, Selasa (04/01/2022).

Yups, hal itu karena perpaduan warna yang membalut bodi Ninja H2 tersebut sangat tepat hinga terlihat elegan.

Terlepas dari modifikasinya yang patut diacungi jempol, Ninja H2 sendiri memang memiliki kesan gagah sob.

Buat kalian yang tertarik untuk meminangnya, lebih baik simak dulu nih ulasan spesifikasi dan harganya di Jakarta pada awal tahun ini.

Melansir Kawasaki-motor.co.id, Ninja H2 2022 dibekali mesin 4-silinder berkapasitas 998 cc DOHC berpendingin cairan dengan supercharger.

sosok Kawasaki Ninja H2
kawasaki-motor.co.id
sosok Kawasaki Ninja H2

Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga maksimal 240 dk di 11.500 rpm dan torsi 141 Nm pada 11.000 rpm.

Tak hanya jantung pacunya saja yang beringas, fitur dari Kawasaki Ninja H2 juga melimpah.

Salah satu fiturnya adalah assist & slipper clutch, quick shifter, kontrol traksi, hingga launch control.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Kawasaki-motor.co.id,Facebook/Ahmad Sholihin

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga New Scoopy di Bali dan Jakarta Ternyata Ada Selisih Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa