Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Selain Gredek, Ini Penyakit Honda Vario 150 Bekas Yang Harus Diwaspadai

Isal - Minggu, 30 Januari 2022 | 12:20 WIB
Selain gredek, ini penyakit Honda Vario 125/150 yang harus diwaspadai
Isal/GridOto.com
Selain gredek, ini penyakit Honda Vario 125/150 yang harus diwaspadai

GridOto.com - Pada artikel tips beli motor bekas kali ini akan membahas mengenai penyakit yang kerap muncul di Honda Vario 150 bekas yang sudah berumur.

Selain gredek, ternyata ada beberapa penyakit Honda Vario 150 yang harus diwaspadai.

Terutama buat kalian yang ingin meminang Honda Vario 150 bekas yang mulai berumur.

1. Komstir

Komstir aus adalah penyakit Honda Vario 150 yang harus diwaspadai.

Saat komstir aus membuat gerak setang Honda Vario 150 jadi oblak atau goyang.

Baca Juga: Mana yang Tampilannya Lebih Keren, Honda Vario 150 Indonesia atau New Click150i Filipina?

"Penyebabnya komstir Honda Vario 150 rawan oblak itu sebenarnya dari pemakain dan kondisi jalan yang dilewati," buka Anggi Prasetya, Punggawa Gilang Speed Way (GSW) kepada GridOto pada Senin lalu (10/01/2022).

"Kalau bikers sering lewat jalan rusak biasanya umur komstir jadi pendek," jelasnya.

Komstir SKF Enduro pakai pelumas solid yang diklaim lebih awet
Facebook/Fitri Ludisman
Komstir SKF Enduro pakai pelumas solid yang diklaim lebih awet

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa