Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hoki Setahun Bablas! Biker Ini Nyaris Terlindas Truk saat Speeding, Jatuh Persis di Kolongnya

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 4 Januari 2022 | 21:45 WIB
Pengendara motor terjatuh ke kolong truk saat ngebut
Instagram.com/initial.dreams
Pengendara motor terjatuh ke kolong truk saat ngebut

GridOto.com - Namanya biker kalau ketemu jalanan lurus pasti kepengin menggeber motor dengan kecepatan tinggi.

Namun perlu diingat, hal tersebut ada risikonya dan berbahaya.

Mungkin nasib kalian tak seberuntung pengendara motor yang terlihat pada video unggahan akun Instagram @initial.dreams.

Video bermula seorang pengendara motor sedang speeding.

Namun entah kenapa, tiba-tiba setang motor bergetar hebat saat hendak mendahului truk trailer.

Motor pun oleng sampai pengendara lepas kendali, ambruk, dan terseret di aspal.

Yang bikin deg-degan adalah jatuhnya mengarah ke truk trailer.

Baca Juga: Naga dan Ikan Koi Bikin Hoki Yamaha Aerox Palembang Juara 2 Daily Use Online Customaxi 2021

Editor : Dida Argadea
Sumber : instagram.com/initial.dreams

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa