Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kaleidoskop 2021

Kaleidoskop 2021 - Ini 3 Fitur Tercanggih yang Rilis Sepanjang Tahun

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 30 Desember 2021 | 13:04 WIB
Ilustrasi Honda Legend Hybrid EX dengan Honda Sensing Elite.
Honda
Ilustrasi Honda Legend Hybrid EX dengan Honda Sensing Elite.

GridOto.com - Sepanjang 2021, terdapat banyak sekali fitur-fitur otomotif canggih terbaru yang meluncur beriringan dengan rilisnya mobil baru.

Meluncurnya fitur-fitur terbaru ini mencerminkan evolusi teknologi otomotif yang semakin canggih setiap tahunnya.

Menariknya, di antara fitur-fitur tersebut banyak yang memiliki tujuan utama untuk mengurangi risiko kecelakaan terutama di persimpangan.

Salah satunya adalah fitur integratif Honda SENSING 360 yang diluncurkan di Tiongkok untuk mobil-mobil Honda model 2022.

Honda SENSING 360 merupakan evolusi terbaru dari fitur semi otonom Honda SENSING yang kini mampu "merasakan" risiko di sekitar mobil.

Honda Sensing 360 mendapatkan fitur CMBS yang bisa mendeteksi kendaraan dari samping.
Honda
Honda Sensing 360 mendapatkan fitur CMBS yang bisa mendeteksi kendaraan dari samping.

Baca Juga: Honda Sensing Terbaru Semakin Canggih, Punya Empat Fitur Baru Ini

Hal ini diwujudkan dengan penambahan sensor radar di mobil sehingga mencakup blind spot di sekitar mobil dan juga blind spot persimpangan.

Secara kapabilitas, Honda SENSING 360 memiliki Front Cross Traffic Warning yang mendeteksi dan memperingatkan datangnya kendaraan dari samping.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Buat Antar Anak Liburan Sekolah, Suzuki Swift Bekas Dijual Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa