Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gokil! Biar Enggak Takut Sama Tanjakan, Suzuki Thunder 125 Ini Dimodifikasi Jadi AWD

Ruditya Yogi Wardana - Minggu, 12 Desember 2021 | 09:05 WIB
Suzuki Thunder dimodifikasi supaya punya sistem penggerak 2WD.
TikTok @bossjurna
Suzuki Thunder dimodifikasi supaya punya sistem penggerak 2WD.

GridOo.com - Umumnya motor melaju dengan roda belakang sebagai penggeraknya.

Tapi Suzuki Thunder 125 satu ini beda dari yang lain.

Soalnya Suzuki Thunder 125 tersebut dibuat jadi punya sistem penggerak dua roda alias 2-Wheel Drive (2WD), atau boleh juga deh kalau mau disebut All Wheel Drive alias AWD.

Hal ini GridOto ketahui melalui sejumlah video yang diunggah akun TikTok @bossjurna.

Pada sebuah video diperlihatkan modifikasi yang dilakukan agar Thunder 125 itu bisa melaju dengan sistem penggerak AWD.

@bossjurna

Balas @user1167887781520 ini mekanik @technical.modifications

♬ The Final Countdown (Originally Performed by Europe) [Instrumental Version] - Hit The Button Karaoke

 

Tampak ada sejumlah rangkaian rantai tambahan yang dipasang mengarah ke roda depan.

Bahkan sampai dibuatkan sistem khusus di belakang garpu depan agar memudahkan pengendara ketika berbelok.

Baca Juga: Kawasaki Sempat Bikin Motor yang Hampir-Davidson Banget, Tapi Mesinnya Mirip-mirip Suzuki Thunder 125 Pula

Editor : Dida Argadea
Sumber : TikTok @bossjurna

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Persiapan Liburan Natal, Ban Nissan Grand Livina Dijual Mulai Segini, Berikut Mereknya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa