GridOto.com - Meski namanya Alfa Diesel, tapi bengkel khusus ini melayani membuat mobil sesuai imajinasi pemilik.
Bagi yang mau modif tinggal menentukan konsep mobilnya seperti apa.
Kemudian pilih sasis, bodi, mesin dan transmisi seperti apa yang cocok sesusi keinginannya.
"Bisa perbaikan atau modifikasi bikin mobil sesuai keinginan pemilik," jelas Evan, pemilik Alfa Diesel.
Namun yg perlu diingat sebelum dipakai di jalan pastikan dulu mobilnya laik jalan.
Baca Juga: Otoman Gerebek Bengkel Wealthy Center di Yogyakarta, Banyak Diskon
Seperti cek pengereman, kelistrikan, suspensi, transmisi, dan lampu-lampu.
Paling penting lagi surat-surat dan pajaknya dihidupkan.
Oh ya, pihak Alfa Diesel membantu pengurusan surat-surat termasuk ubah bentuk.
Nah, untuk lebih jelasnya kita lihat video Otoman mampir ke bengkel modif ini.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR