Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Beli Motor Bekas, Jangan Ganti Komstir Honda CRF150L Sebelum Lakukan ini

Isal - Kamis, 25 November 2021 | 07:30 WIB
Honda CRF150L
Ditta Aditya Pratama / GridOto.com
Honda CRF150L

GridOto.com - Pada artikel tips beli motor bekas sebelumnya sudah dijelaskan kalau komstir oblak atau aus merupakan penyakit Honda CRF150L yang sering kambuh.

Penyakit Honda CRF150L ini membuat gerak setang jadi berat dan enggak stabil.

Biasanya kalau komstir sudah aus atau oblak, harus diganti baru.

Namun, sebelum ganti komstir Honda CRF150L baru coba periksa bagian rumah komstirnya dulu.

pada komstir Kawasaki KLX 150 terrdapat penutup yang melindungi seluruh bagian komstir.
Isal/GridOto.com
pada komstir Kawasaki KLX 150 terrdapat penutup yang melindungi seluruh bagian komstir.

Baca Juga: Ternyata Enggak Mahal Biaya Ganti Komstir Yamaha NMAX Sekarang Cuma Rp 300 Ribuan

"Jika penyebab komstir oblak karena greasenya mulai hilang atau kering dan rumah komstir masih bagus, kalian bisa kasih grease atau gemuk ulang," buka Hilman Novayanto, Co-owner Abah Costum, bengkel spesialis motor trail kepada GridOto beberapa waktu yang lalu (11/11/2021).

Bisa saja dengan memberikan grease di komstir bisa membuat kerja komstir atau gerak setang kembali normal.

Seperti kita ketahui, supaya komstir dapat bergerak menyesuaikan dengan gerak setang secara lancar, dibutuhkan grease atau gemuk.

"Akan tetapi, kalau rumah komstirnya sudah kemakan, mau enggak mau harus ganti komstir baru," jelas pria yang akrab disapa Bang Boa ini.

Baca Juga: Video Ini Ungkap Cara Ampuh Atasi Masalah Setang Motor Berat

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa