Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Servis CVT Motor Matik Yamaha di Bengkel Resmi Lumayan Murah Bro Mulai Rp 60 Ribuan

Rudy Hansend - Senin, 22 November 2021 | 07:45 WIB
Servis CVT Yamaha NMAX
Isal/GridOto.com
Servis CVT Yamaha NMAX

GridOto.com - Motor matik perawatannya bukan hanya servis mesin, tapi CVT alias Continuously Variable Transmission juga perlu diservis.

Nah, paket servis CVT ini berbeda dengan servis mesin lo.

Jadi tentunya perlu biaya tambahan untuk melakukan servis CVT.

Buat pemilik motor matik Yamaha, biaya servis CVT-nya cukup murah bro.

Tapi biayanya dibedakan, tergantung jenis dan cc motornya.

"Kalau harganya dibedakan, seperti NMAX dan Aerox 155 itu Rp 75 ribu, kalau XMAX itu Rp 100 ribu," buka Nur Yanti, bagian Pendaftaran  servis di bengkel Yamaha Serpong Indah Motor, Tangerang, Minggu (21/11/2021).

"Kalau matik kecil seperti Mio series itu lebih murah, cuma Rp 65 ribu," jelasnya.

"Oh iya, servis CVT ini perlu dilakukan secara rutin ya. Paling tidak dilakukan tiap 10.000 kilometer sekali," sebut Yanti.

Baca Juga: Tips Merawat Ruang Bakar Motor Agar Hasil Uji Emisi Enggak Jeblok!

Baca Juga: Agar Aki Motor Lebih Awet, Lakukan Hal Ini Setiap Servis Motor Matic

Tuh, sob.. jangan ditunda lagi ya kalau memang sudah waktunya servis CVT motor kamu.

 

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Sudah Dikenalkan, Honda New Scoopy Baru Dilaunching di Pulau Bali Bulan Depan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa