Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Setup Kaki-kaki Motor Drag FFA Listrik Yang Hadir di GIIAS 2021

M Aziz Atthoriq - Jumat, 19 November 2021 | 10:39 WIB
Aziz

GridOto.com - Begini setup kaki-kaki motor drag FFA listrik yang hadir di GIIAS 2021.

Tampil menarik di hajatan GIIAS 2021, motor drag FFA bertenaga listrik ini juga cangkok kaki-kaki racing.

Sering dikira Kawasaki Ninja 2-tak, motor drag kolaborasi Petrik bike dan Aitech Frame Indonesia ini memang sudah disematkan kaki-kaki sesuai standar balap drag umumnya.

Baca Juga: Motor Drag FFA Listrik Mejeng di GIIAS 2021, Top Speed 175 Km/jam

"Konsepnya memang motor drag, nanti rencana kita turunkan diajang drag kelas FFA resmi. Sekalian ngebuktiin motor listirk juga bisa kencang," tutur Yongki dari Petrik Bike.

Motor draf FFA tenaga listrik pakai sokbreker depan Yamaha Mio
Aziz
Motor draf FFA tenaga listrik pakai sokbreker depan Yamaha Mio

Mulai dari kaki-kaki depan, terpasang apik sokbreker orisinal Yamaha Mio yang tersambung pada setang 'tekuk' lansiran Aitech.

Bukan hanya itu, melirik ke area kaki-kaki buritan terpampang jelas swing arm custom berbahan alumunium dengan bentuk mengotak dan beberapa coakan.

Motor drag listrik pasang swing arm alumunium custom dengan coakan
Aziz
Motor drag listrik pasang swing arm alumunium custom dengan coakan

Baca Juga: Detail Honda Brio Millenial Project Makin Sporty di Booth Honda GIIAS 2021

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tips Beli Honda Jazz Gen 1 dan 2 Bekas, Kaki-kaki Rawan Diserang Penyakit Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa