Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Saudara Honda Supra X Tampil Keren Dimanja Sederet Part Mewah

Fedrick Wahyu - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 19:25 WIB
Modifikasi Honda wave alias Supra X
Dung Le
Modifikasi Honda wave alias Supra X

GridOto.com - Honda Wave alias Supra X sempat berjaya pada masanya, namun sekarang sudah kalah pamor dengan skutik.

Meski begitu, masih banyak yang merawat Supra X dan bahkan memberikan modifikasi seperti Honda Wave yang tampil mempesona berikut ini.

Master rem diganti dengan produk Brembo
Dung Le
Master rem diganti dengan produk Brembo

Langsung ke detailnya, dari bagian kokpitnya kini sudah terpasang master rem Brembo yang dipadukan dengan gas spontan Domino

Berikutnya disematkan pula panel speedometer digital-analog dari Uma Racing yang tampil modern dan stylish banget.

Panel speedometer diganti dengan produk Uma Racing
Dung Le
Panel speedometer diganti dengan produk Uma Racing

Baca Juga: Saudara Honda Supra Fit Tampil Elegan dan Beda Pasang Keranjang

Lalu agar semakin mewah, di sekitar speedometernya diberi balutan serat karbon dan dipasang saklar kiri Domino.

Bahkan dipasang pula sebuah steering damper Matris agar handlingnya lebih stabil dan rigid saat di kecepatan tinggi.

Disematkan steering damper Matris juga agar handling lebih rigid
Dung Le
Disematkan steering damper Matris juga agar handling lebih rigid

Turun ke bagian kaki-kaki kini ada beberapa ubahan yang tak kalah istimewa dan mewah dari kemudinya.

Seperti kedua rodanya yang kini menggunakan pelek jari-jari dari Takasago Excel yang stylish.

Rodanya mendapat pelek Excel serta pengereman depan istimewa
Dung Le
Rodanya mendapat pelek Excel serta pengereman depan istimewa

Baca Juga: Honda Supra Fit Paling Elegan, Ubahannya Istimewa, Kaki-kaki Mempesona

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : 2banh.vn

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Atur Tanggal Hindari Macet, Ini Prediksi Puncak Arus Libur Nataru

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa