Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bersiap Hadapi Era Elektrifikasi, Bridgestone Bakal Genjot Produksi Ban Untuk Kendaraan Listrik

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 21 September 2021 | 18:51 WIB
Ilustrasi ban khusus mobil listrik buatan Bridgestone
Asia.nikkei.com
Ilustrasi ban khusus mobil listrik buatan Bridgestone

GridOto.com - Pabrikan ban Bridgestone mulai mempersiapkan diri menghadapi era elektrifikasi kendaraan bermotor.

Mereka berencana meningkatkan produksi ban khusus untuk kendaraan listrik.

Melansir Asia.nikkei.com, Bridgestone menargetkan total produksi ban untuk kendaraan listrik mencapai 90 persen hingga 2030.

Memang sama-sama ban, namun ternyata spesifikasi ban khusus untuk kendaraan listrik berbeda sob.

Perlu diketahui, kendaraan listrik cenderung lebih berat dibanding kendaraan bermesin kombusi.

Bobot berlebih tersebut datang dari baterai yang semakin berat guna mengejar daya tempuh.

Disebutkan, ban mobil listrik 20 persen lebih ringan daripada ban biasa.

Hal tersebut lantaran penggunaan karet yang semakin sedikit agar mampu digunakan dalam jarak jauh.

Baca Juga: Bridgestone Jalin Kerjasama dengan EVBox, Bangun 3.500 Pengisian Daya Mobil Listrik di Eropa

Editor : Fendi
Sumber : asia.nikkei.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kena Tilang di Razia Polisi Tanpa Plang, Pengendara Boleh Menolak atau Wajib Nurut?

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa