Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Efek Negatif Motor yang Tidak Setel Klep, Banyak Ruginya!

Uje - Selasa, 3 Agustus 2021 | 07:30 WIB
Ilustrasi feeler gauge untuk menyetel klep motor.
Aant/Otomotifnet
Ilustrasi feeler gauge untuk menyetel klep motor.

GridOto.com - Ada efek negatif yang bisa muncul di motor yang tidak setel klep, jangan dibiarkan begitu saja.

Maklum, masih banyak pengguna yang kurang peduli dengan kondisi mesin motornya.

Termasuk ciri-ciri dimana motor harus melakukan setel klep ulang.

Menurut Iwan Nurhadi dari Iwan Motor di daerah Pegangsaan Dua, Jakarta Utara, ada beberapa ciri-ciri motor harus segera melakukan setel klep.

Baca Juga: Tanpa Sadar, Kebiasaan Ini Penyebab Kanpas Kopling Motor Cepat Aus

"Paling umum itu karena setelan klep merenggang, jadi ada bunyi gemricik dair area mesin," buka Iwan.

"Ini gejala paling umum, dan biasanya makin lama ya makin keras suaranya," terangnya lagi.

Ilustrasi cek kerenggangan celah klep dengan feeler gauge
team-bhp.com
Ilustrasi cek kerenggangan celah klep dengan feeler gauge

Masih dilanjut Iwan, gejala lain yang sering timbul di motor yang setelan klepnya sudah tidak normal adalah mesin terasa lebih panas dari biasanya.

"Ini biasanya paling terasa di motor laki atau motor sport, karena posisi mesinnya dekat kaki jadi sangat terasa," ungkapnya.

Baca Juga: Boleh Tidak Sih Vespa Matic Pakai Bensin Oktan Rendah? Ini Jawabannya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa