Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Moge Naked Sangar Ini Tak Minum Bensin Tapi Bisa Ngebut 200 km/jam

Dimas P - Jumat, 30 Juli 2021 | 20:00 WIB
Energica Eva Ribelle
dok OTOMOTIF
Energica Eva Ribelle

GridOto.com - Motor besar bertampang sangar ini ternyata berpenggerak listrik. Power dan torsinya bahkan bikin geleng-geleng kepala. Apalagi kalau dengar harganya hehe..

Oleh Utomo Corp, pemegang merek Energica, motor ini dilepas Rp 906 juta on the road Jakarta.

Spesifikasinya jelas di atas rata-rata motor listrik yang beredar di Indonesia karena memang motor bernama Energica Eva Ribelle ini merupakan versi naked dari Energica Ego+.

Energica Ego+ adalah versi jalan raya dari motor balap MotoE yang digelar barengan dengan seri MotoGP.

Energica Ego+ menggunakan dinamo jenis HSM (Hybrid Synchronous Motor) Liquid-Cooled 3-Phase – 300 V – 12.000 rpm dengan Adaptive Control Inverter
Energica
Energica Ego+ menggunakan dinamo jenis HSM (Hybrid Synchronous Motor) Liquid-Cooled 3-Phase – 300 V – 12.000 rpm dengan Adaptive Control Inverter

Baca Juga: Motor Listrik Ini Torsinya Dua Kali Ninja ZX-10R Terbaru, Sudah Dijual di Indonesia, Harganya Wow Banget!

PERFORMA SANGAR!

Yang bikin motor naked sangar ini bukan cuma tampangnya, tapi secara performa ternyata tau jauh beda dari Energica Ego+.

Sumber penggeraknya sama dengan Ego+, menggunakan dinamo HSM (Hybrid Synchronous Motor) Liquid-Cooled 3-Phase–300 V–12.000 rpm dengan Adaptive Control Inverter.

Motor dan inverternya dikawal radiator sebagai pendinginan atau radiator.

Editor : Dimas P

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa