Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab Warna Oli Mesin Mobil Jadi Hitam Setelah Digunakan

Radityo Herdianto - Selasa, 27 Juli 2021 | 07:00 WIB
ILUSTRASI. Oli Mesin Mobil yang Sudah Kotor
Dipo
ILUSTRASI. Oli Mesin Mobil yang Sudah Kotor

GridOto.com - Warna oli mesin mobil akan berubah jadi hitam setelah digunakan.

Jika sebelumnya saat oli mesin masih baru dituang masih berwarna bening dan akan semakin pekat hitam.

Warna oli mesin yang berubah jadi hitam disebabkan dari proses kerja mesin.

Seperti yang dijelaskan oleh Chandra, pemilik bengkel spesialis oli kendaraan Sentra Otomotif di Jelambar, Jakarta Barat.

"Saat mesin bekerja ada satu titik panas dari gesekan antar komponen," terangnya.

oli mesin mobil
Dipo
oli mesin mobil

Baca Juga: Busi Mobil Kotor Karena Sering Telat Ganti Oli Mesin, Ini Sebabnya

"Sedangkan ada oli di celah antar komponen yang bergesekan tersebut," terusnya.

Hal ini memicu reaksi molekul oli yang menghasilkan partikel karbon.

Sehingga oli mesin seperti 'gosong' dan akan berubah warna menjadi kehitaman.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa