GridOto.com - Waspada bahaya laten telat ganti oli mesin untuk mobil diesel.
Disamping ganti oli mesin mobil diesel cukup penting untuk menjaga pelumasan komponen.
Kualitas oli mesin mobil diesel yang jelek karena tidak diganti bisa memicu kerusakan cukup serius.
Hal ini diutarakan oleh Alvin Suwarna selau Direktur PTT Oil Indonesia.
"Sering telat ganti oli mesin diesel bisa bikin ruang bakar karatan," tegasnya.
Baca Juga: Cara Mudah untuk Ketahui Adanya Oil Sludge di Dalam Mesin Mobil
"Kondisi terparah blok head bisa jebol karena kompresi mesin diesel tinggi," terusnya.
Penyebabnya dari sifat bahan bakar diesel yang punya kadar asam tinggi.
Disinilah fungsi oli mesin diesel yang terdapat kandungan Total Base Number (TBN).
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR