Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hasil Race 1 WSSP Italia 2021: Dominique Aegerter Tercepat, Galang Hendra Hampir Masuk 10 Besar

Dia Saputra - Sabtu, 12 Juni 2021 | 21:11 WIB
Dominique Aegerter tercepat di Race 1 WorldSSP Italia 2021, Galang Hendra hampir 10 besar
twitter.com/DomiAegerter77
Dominique Aegerter tercepat di Race 1 WorldSSP Italia 2021, Galang Hendra hampir 10 besar

GridOto.com - Cucaca cerah menemani jalannya Race 1 WorldSSP Italia 2021 di sirkuit Misano pada Sabtu, (12/06).

Tanpa basa-basi, para pembalap termasuk Galang Hendra Pratama langsung bersaing sejak lap pertama Race 1 dimulai.

Pembalap berkebangsaan Indonesia itu bersaing di urutan 20 bersama Kevin Manfredi yang berada di depannya (19).

Sementara di barisan depan ada Dominique Aegerter disusul oleh Steven Odendaal (2) dan Jules Cluzel (3).

Baca Juga: Hasil Superpole WorldSSP Italia 2021: Dominique Aegerter Tercepa, Galang Hendra Harus Berlapang Dada

Ketatnya persaingan pada 2 lap pertama membuat para pembalap terus berebut posisi sembari memperlihatkan skill terbaiknya.

Gap antar pembalap dalam kesempatan ini juga tidak begitu jauh, misal seperti Aegerter dengan Odendaal dan juga Manuel Gonzalez.

Galang Hendra yang sempat berada di urutan 23 merangkak naik hingga bertengger di posisi 17 saat lap ke-4.

Ia pun terus dibuntuti Luca Ottaviani (18) serta Leonardo Tacchini (19) dan juga pembalap lainnya.

Baca Juga: Hasil FP2 WorldSSP Italia 2021: Galang Hendra Makin Cepat, Manuel Gonzalez Masih Dominan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tips Beli Honda Jazz Gen 1 dan 2 Bekas, Kaki-kaki Rawan Diserang Penyakit Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa