Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sering Ganti Merek Oli Mesin Bikin Sludge? Ini Kata Bengkel Spesialis

Ryan Fasha - Selasa, 8 Juni 2021 | 14:00 WIB
Pilihan Oli Mesin Mobil 10W-40
Radityo Herdianto / GridOto.com
Pilihan Oli Mesin Mobil 10W-40

GridOto.com - Banyak pemilik mobil yang sering mencoba-coba berbagai merek dan jenis oli mesin.

Sebagaimana kita ketahui, setiap oli mesin memiliki keunggulan yang berbeda-beda.

Hal ini jelas mempengaruhi kinerja mesin baik dari sisi performa mesin dan perlindungan gesekan dan keausan.

Banyak anggapan bahwa sering ganti-ganti oli mesin mobil membuat endapan di dalam mesin atau biasa dibilang sludge semakin banyak.

Terkait hal ini dijawab oleh Sugiyanto atau akrab disapa Ugie, owner bengkel Auto Clinic spesialis mobil Nissan.

Penawaran Oli mesin Wealthy Energine SAE 5W40 dengan API service SP/RC
Billy
Penawaran Oli mesin Wealthy Energine SAE 5W40 dengan API service SP/RC

Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas , Waspada Sama Muncul Sludge di Oli Mesin

"Sebenarnya enggak benar kalau sering ganti-ganti merek oli mesin itu bikin sludge, namun ada syaratnya," buka Ugie.

"Syaratnya adalah jadwal ganti oli mesin yang lama itu sesuai dengan interval yang sudah direkomendasikan," tambahnya.

Bila mengganti oli mesin sering telat ini jelas akan membuat sludge di dalam mesin mobil.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa