Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Tanda Solenoid Air Suspension Sudah Harus Diganti Baru

Ryan Fasha - Senin, 3 Mei 2021 | 13:00 WIB
Tabung udara bertekanan air suspension
Tabung udara bertekanan air suspension

GridOto.com - Mengatur tekanan udara yang masuk dan keluar pada air suspension dibutuhkan komponen solenoid.

Solenoid air suspension seperti katup yang dioperasikan berdasarkan sinyal arus listik yang masuk.

Karena pemakaian, solenoid air suspension bisa mengalami kerusakan.

Solenoid air suspension yang rusak memiliki tanda-tanda.

"Biasanya kalau solenoid rusak, angin dari kompresor tidak akan bisa masuk ke balon karet air suspension" buka Arief Budiman, owner bengkel spesialis air suspension BRF Custom Works.

Air pressure untuk tekanan balon air suspension
Air pressure untuk tekanan balon air suspension

Baca Juga: Balon Karet Air Suspension Alami Bocor, Ternyata Bisa dari Bagian Ini

"Hal ini karena arus listrik tidak tersambung ke valve sehingga solenoid tidak berfungsi," jelasnya.

Selain itu, solenoid air suspension juga bisa mengalami kerusakan terutama bagian valve atau katup.

Katup solenoid yang rusak bisa bikin bocor sehingga tekanan angin di balon karet akan berkurang secara perlahan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa