Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Crossbar Roof Rack Dibuat Mirip Sayap Pesawat, Ternyata Ini Tujuannya

Radityo Herdianto - Kamis, 22 April 2021 | 09:00 WIB
Crossbar Roof Rack yang Dibuat Seperti Sayap Pesawat
Radityo Herdianto / GridOto.com
Crossbar Roof Rack yang Dibuat Seperti Sayap Pesawat

GridOto.com - Crossbar roof rack atap mobil dibuat mirip sayap pesawat, ternyata ini tujuannya.

Crossbar dibutuhkan sebagai dudukan roof box ketika pasang roof rack di atap mobil.

Dari beragam bentuk ada jenis crossbar roof rack yang dibuat menyerupai sayap pesawat.

Bukan lain fungsinya sebagai aerodinamika saat mobil dikendarai.

"Namanya ada part tambahan di atap mobil otomatis aerodinamis mobil berkurang," sebut Rona Yogintara dari toko Banteng Mas, Kemayoran, Jakarta Pusat.

Wind Bar atau Cross Bar dari Roof Rack yang Menjadi Dudukan Roof Box
Radityo Herdianto / GridOto.com
Wind Bar atau Cross Bar dari Roof Rack yang Menjadi Dudukan Roof Box

Baca Juga: Bingung Pilih Ukuran Roof Box yang Sesuai? Begini Caranya yang Tepat

Lanjut Rona, bentuk crossbar batang yang mengotak cenderung langsung menabrak angin.

Dengan bentuk pipih dan melonjong, aliran angin bisa lebih streamline untuk mempertahankan aerodinamis mobil.

"Memang aerodinamis tetap berkurang, tapi tidak signifikan sehingga tetap memudahkan mobil melaju," jelas Rona.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa