GridOto.com - Air radiator yang baik membuat performa mesin mobil stabil.
Hal ini karena sistem pendingin bekerja baik menjaga temperatur mesin pada suhu optimal.
Akan tetapi, air radiator juga butuh penggantian berkala.
Air radiator yang sudah waktunya diganti sebenarnya punya tanda-tanda tersendiri.
Setidaknya ada 3 tanda air radiator harus diganti baru.
Baca Juga: Air Radiator di Tabung Reservoir Sering Kurang, Ini Penyebabnya
1. Warna Air Radiator Pudar
Setiap air radiator memiliki zat pewarna untuk membedakan dari cairan lainnya.
Pewarna ini bertujuan untuk memberi tanda bila terjadi kebocoran.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR