GridOto.com - Ban mobil listrik terus dikembangkan oleh sejumlah pabrikan ban.
Ban mobil listrik memiliki spesifikasi khusus untuk mendukung kinerja mobil listrik.
Nah, berikut ini 4 fakta tentang ban mobil listrik yang mesti Anda ketahui.
Baca Juga: Ban Mobil Listrik Punya Spek Khusus, Hankook Kasih Bocorannya
1. Mesti Punya Hambatan Gulir Rendah
“Ban mobil listrik harus mampu mempertahankan esensi performa beremisi rendah tanpa membatasi fleksibilitas berkendara," jelas President Director PT Hankook Tire Sales Indonesia Yoonsoo Shin.
"Contoh, ban untuk mobil listrik harus punya hambatan gulir (rolling resistance) yang rendah sehingga melaju lebih halus, namun di saat yang sama harus tetap punya daya cengkeram yang optimal," lanjut Yoonso Shin.
Baca Juga: Michelin Pilot Sport EV, Ban Terbaru Khusus Mobil Sport Listrik
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR