Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Deteksi Kerusakan Slang Rem Mobil, Periksa Bagian Ini Saja

Ryan Fasha - Selasa, 13 April 2021 | 15:06 WIB
Proses ganti slang rem aftermarket
Proses ganti slang rem aftermarket

GridOto.com - Untuk mengalirkan fluida bertekanan dari master rem dibutuhkan slang rem.

Slang rem ini dibuat fleksibel tapi tetap kuat untuk mendorong piston kaliper.

Walau bukan seperti kampas rem yang termasuk fast moving, slang rem juga ada usia pakainya.

Untuk mengetahui slang rem yang sudah harus ganti, ada sejumlah tanda yang bisa diperhatikan.

"Slang rem mobil itu kalau sudah rusak, karet pembungkusnya biasanya sudah mengelupas," buka Regan Gunawan dari bengkel Asco Motorsport.

Slang rem mobil rusak berakibat fatal
Slang rem mobil rusak berakibat fatal

Baca Juga: Wow, Kelebihan ini Hanya Ada Pada Minyak Rem Performa Tinggi

"Karet slang rem yang mengelupas ini dikarenakan karet sudah getas," tambahnya.

Karena karet yang sudah mengelupas menyebabkan kemampuan menahan tekanan akan menurun.

Bisa dirasakan saat pengemudi menginjak pedal rem, pedal rem akan terasa lebih dalam saat diinjak.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Lagi Cari MPV Irit? Konsumsi BBM Grand New Toyota Avanza 1.3 2015 Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa