Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW R65 Jadi Scrambler, Modifikasi Simpel, Tampang Makin Gagah

Fedrick Wahyu - Sabtu, 27 Maret 2021 | 12:07 WIB
BMW R65 Scrambler
Gold Stroke Motors
BMW R65 Scrambler

GridOto.com - BMW R65 merupakan salah satu motor boxer lawas yang menarik untuk dicustom.

Salah satu contoh ialah BMW R65 scrambler garapan Mike Thomas dari Gold Stroke Motors berikut ini.

Mereka mendandani BMW R65 lansiran 1980 menjadi scrambler tapi tanpa banyak melakukan rombakan.

Tampang depan BMW R65 scrambler ini
Gold Stroke Motors
Tampang depan BMW R65 scrambler ini

Untuk ubahan diawali dengan merombak bagian subframenya menjadi lebih pendek.

Baca Juga: BMW R65 Monolever Cafe Racer Neo-Retro, Wujudnya Menarik Banget

Kemudian di atasnya dipasang jok single seat dengan tambahan rak belakang minimalis.

Sementara untuk tangki dan side cover masih mengandalkan bawaan aslinya yang berukuran besar.

Bodi-bodi masih banyak yang standar
Gold Stroke Motors
Bodi-bodi masih banyak yang standar

Lalu untuk bagian kokpitnya menggunakan setang lebar khas scrambler dengan panel instrumen model lawas.

Tak ketinggalan sebuah headlamp bulat dengan grill sebagai pelengkap bagian depannya.

Baca Juga: Custom Kit 'Cobra', Bikin BMW R nineT Jadi Cafe Racer Sangar

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa