Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Valentino Rossi Ingin Ada Pembalap Perempuan di MotoGP, Ini Usulannya!

Rezki Alif Pambudi - Selasa, 9 Maret 2021 | 18:42 WIB
Valentino Rossi ingin ada pembalap perempuan di MotoGP, ini usulannya!
Twitter.com/sepangracing
Valentino Rossi ingin ada pembalap perempuan di MotoGP, ini usulannya!

GridOto.com - Pada hari perempuan sedunia kemarin, Valentino Rossi mengungkapkan harapannya soal perempuan di ajang balap MotoGP (9/3/2021).

Saat ini tidak ada lagi perempuan di kejuaraan MotoGP.

Padahal beberapa tahun lalu di kelas tertentu ada pembalap perempuan seperti Ana Carasco di Moto3 yang beralih ajang dan berhasil jadi juara World Supersport 300 tahun 2018.

Menurut Rossi, MotoGP butuh pembalap perempuan.

Baca Juga: Tampil Buruk di Tes Pramusim MotoGP Qatar 2021, Begini Keluhan Valentino Rossi Soal Motor Barunya

"Salah satu masalah terbesar di paddock MotoGP adalah tidak banyaknya perempuan," kata Rossi dilansir GridOto.com dari Mundo Deportivo.

"Kita butuh lebih banyak. Balap motor memang olahraga cowok. Tapi dulu ada lebih banyak pembalap bagus, dengan hasil yang bagus, tapi kita butuh lebih banyak perempuan di paddock. Itu akan bagus untuk semuanya," jelasnya.

The Doctor punya ide unik untuk membuat perempuan bisa bersaing di balapan MotoGP.

Rossi punya solusi mirip seperti halnya VR46 Academy yang dibentuknya.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : mundodeportivo.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa