Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wow, Kelebihan ini Hanya Ada Pada Minyak Rem Performa Tinggi

Ryan Fasha - Senin, 8 Maret 2021 | 12:00 WIB
Ilustrasi minyak rem performa tinggi
Ilustrasi minyak rem performa tinggi

GridOto.com - Beragam merek minyak rem performa tinggi tersedia di pasaran.

Spesifikasi DOT minyak rem performa tinggi ini mulai dari DOT 4 bahkan 5.1.

Bahan yang digunakan terutama minyak rem performa tinggi juga ada yang terbuat dari full synthetic.

Minyak rem performa tinggi memiliki kelebihan yang tidak dimiliki minyak rem standar bawaan pabrikan.

Untuk itu, GridOto.com menanyakan hal ini ke Regan Gunawan dari bengkel Asco Motorsport, spesialis kaki-kaki dan pengereman mobil.

Pelek lansiran Volk TE37 19x9 inci dibalut ban Nitto Invo  plus pengereman dari Endless.
Superstreetonline
Pelek lansiran Volk TE37 19x9 inci dibalut ban Nitto Invo plus pengereman dari Endless.

Baca Juga: Kampas Rem Mobil Bekas Habis Tidak Rata, Perlu Cek Bagian Ini

"Pakai minyak rem performa tinggi memiliki kelebihan bisa bikin lebih pakem dalam kondisi tertentu" buka Regan

"Kondisi tertentu yang dimaksud adalah saat rem benar-benar panas seperti saat kondisi balapan," tambahnya.

Kemampuan minyak rem akan terus terjaga karena spesifikasi titik didih (boiling point) minyak rem yang juga tinggi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa