Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Corolla Cross Makin Agresif Minum Obat Ganteng Dari Thailand

Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 6 Maret 2021 | 16:22 WIB
Modifikasi Toyota Corolla Cross hasil garapan Siam Bodykit, Thailand
Siambodykit
Modifikasi Toyota Corolla Cross hasil garapan Siam Bodykit, Thailand

GridOto.com - Toyota Corolla Cross merupakan pemain baru di Medium SUV yang resmi diluncurkan pada Agustus 2020 lalu.

Enggak heran kalau populasi Toyota Corolla Cross ini tergolong masih sedikit, terlebih jika bicara pemain modifikasinya.

Nah buat sobat GridOto.com sedang bingung nyari inspirasi modif Toyota Corolla Cross, refrensi satu ini bisa dilirik.

Inspirasi modifikasi Toyota Corolla Cross ini datang dari Siam Bodykit, spesialis body kit yang bermarkas di Thailand.

Baca Juga: Toyota Corolla Cross Coba Dandan Elegan Pakai Pelek Yaris Cross

Tampilan depan modifikasi Toyota Corolla Cross
Siambodykit

Add-on body kit tentunya menjadi senjata utama dalam mendandani sisi visual Toyota Corolla Cross agar makin agresif.

Mulai dari bumper depan terdapat add-on spoiler yang dikemas agresif dengan banyak lekuk tajam dan lebih menonjol.

Kesan agresif di fascia juga makin keluar lewat tambahan garnish tebal berwarna hitam yang membingkai gril.

Juga dengan tambahan side body moulding yang disisipi aksen silver serta fender flare hitam terpasang di sisi samping.

Tampilan samping modifikasi Toyota Corolla Cross
Siambodykit
Tampilan samping modifikasi Toyota Corolla Cross

Baca Juga: Modifikasi Toyota Corolla Cross Pakai Pelek TE37, Harganya Wow!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga Suzuki Baleno Jadi Semurah Ini, Dipotong Diskon Gede-gedean di Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa