Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pernah Dengar Istilah Rolling Coal? Inilah Efeknya Pada Emisi

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 25 Januari 2021 | 19:00 WIB
Illustrasi emisi rolling coal
Illustrasi emisi rolling coal

Jelaga dari truk atau mobil yang rolling coal mampu meningkatkan kadar PM 2,5 dan NOx di udara dan pastinya risiko terasosiasikan dengan polusi udara.

Selain 'membanjiri' silinder, mesin diesel juga bisa rolling coal karena 'mematikan' sistem EGR dan menggunakan pipa exhaust model straight pipe.

Begini penampakan asap knalpot mobil
Auto Bild
Begini penampakan asap knalpot mobil

Baca Juga: Catalytic Converter Mobil Jangan Sampai Rusak, Gantinya Mahal!

Laporan US EPA tersebut juga menemukan truk-truk yang sengaja rolling coal diestimasikan menghasilkan 5.000 ton polutan PM dan 570.000 ton nitrogen oksida (NOx) sepanjang lifetime truk-truk tersebut.

Kedua polutan tersebut sangat berisiko meningkatkan hujan asam, smog, dan masalah-masalah kesehatan di masyarakat.

Selain itu juga, secara street manners, 'ngasepin' orang di jalan juga tidak baik dan tidak menghargai pengguna jalan lain.

Nah bagi sobat GridOto yang 'demen' diesel, lebih baik tahan diri dari main 'cumi-cumi' ya sob.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Begini Cara Mudah Bersihkan Lis Karet Jendela, Cegah Kaca Baret

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa